Sabtu, 31 Maret 2012

TIM ADIWIYATA SMP NEGERI 2 JAYAPURA TERBENTUK

Adiwiyata

Adiwiyata adalah salah satu program Kementerian Lingkungan Hidup dalam rangka mendorong terciptanya pengetahuan dan kesadaran warga sekolah dalam upaya pelestarian lingkungan hidup. Diharapkan setiap warga sekolah ikut terlibat dalam kegiatan sekolah menuju lingkungan yang sehat dan menghindari dampak lingkungan yang negatif.
Dalam rangka ikut serta mensukseskan program Kementerian lingkungan Hidup tentang Adiwiyata, maka SMP Negeri 2 Jayapura telah membentuk TIM Adiwiyata  yang terbentuk pada tanggal 31 Maret 2012 di pimpin langsung oleh Kepala Sekolah Sartje Momot, S.Pd, MM, dengan komposisi kepengurusan sebagai berikut :
Penanggung Jawab : 1.Kepala Sekolah
                                  2.Ketua Komite
Ketua :Dullah, S,Pd
Kurikulum Lingkungan :Rustam Taha, S.Pd (Koord)
Anggota :
 1. Sri Wijayanti,S.Pd
2. Mika Tandilolo, S.Pd
3. Yunior Sineri
4. Yanita Berta
5. Kristin Kaiwai
Pengelolaan Sarana Prasarana Lingkungan : Adolfina (Koord)
Anggota :
1. Agustinus Patutang
2. Marco Manufandu
3. Nanang Widiyanto, S.Pd
4. Freddy
5. Dessy L
6. Bella
7. Maurits
Partisipasi Lingkungan : C. Parinussa, S.Pd (Kord)
Anggota :
1. Netty Evalina
2. Tri Fajarwati, S.Pd
3. Mustari, S.Pd
4. Ra'adus Sa'adah, S.Pd
5. Ida
6. Hafsah
7. Monalisa
8. Mila Mandowen
Dalam pembentukan tim Adiwiyata SMP Negeri 2 Jayapura melibatkan Semua Komponen Sekolah yaitu Kepala Sekolah, KOmite Sekolah, guru, staf TU, dan para siswa.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar